Tuesday, September 15, 2015

Jangan Datang ke Australia (20 pic)


Crazy Crocodile Versus the Craziest Snake


Jika anda berencana liburan ke Benua eksotik Australia dalam waktu dekat ini, saya sarankan untuk tidak membuka artikel ini. artikel ini hanya akan membuat anda takut untuk berkunjung kesana. 


Mungkin penduduk asli Australia ramah kepada pendatang, tapi tidak demikian dengan satwa liar disana. Cuaca Australia cenderung ekstrim, hal lain yang juga ekstrim adalah hewan liar yang hidup disana. Ada serangga terbesar, binatang beracun dan berbagai jenis makhluk aneh lainnya. mungkin kedengaran sedikit menyeramkan, tapi beginilah kenyataan alam Australia dengan pengalaman yang luar biasa yang akan anda alami.




Pythons Might Swallow You
Ular piton merupakan salah satu ular terbesar didunia dan jumlahnya cukup banyak di Australia. Piton bahkan mungkin menelan manusia tanpa perlawanan berarti. Difoto ini anda lihat bagaimama Ular tersebut berusaha menelan seekor kelelawar dan bahkan kelelawar itu juga termasuk besar dibanding kelelawar yang pernah kita lihat di Indonesia.


Pythons on The Go for a Mall Window Shopping
Mungkin kedengaran mengada-ada, tapi Ular piton bisa saja muncul di mall tempat anda sedang berbelanja.

Awkward Toilet Moments
Ular juga mampu memanjat pipa toilet anda dan muncul di lubang toilet saat anda sedang duduk dengan bokong telanjang. Bagaimana rasanya?



Meet and Greet With the Snakes
Anda berhasil mencetak skor tapi tak bisa mengambil bola kemenangan anda karena ada kawanan ular disana.

Bat Causing Diseases
Kelelawar dapat menularkan penyakit pada manusia.




Beware of Dingos
Dingo atau anjing liar sangat berbahaya karena dapat menyerang tanpa peringatan.
Shark Attack
Bagi penggemar selancar, ada hiu yang selalu mengancam.



Crocodiles On The Go
Selain hiu, buaya juga patut di waspadai. seperti yang anda lihat pada gambar, buaya yang habitatnya disungai air tawar, di australia buaya juga hidup di laut.

Alarming Crocodiles on the Street
Buaya ini hadir ditengah kota, tepatnya dipinggir jalanan umum, saat banjir melanda sebuah kota di Australia.


Crazy Crocodile Versus the Craziest Snake
Mata anda tidak salah, seekor ular piton sedang menelan seekor buaya, anda tau sendiri ukuran rata-rata seekor buaya, bukan? Dan hal ini terjadi di Australia.

Bugging Bugs


Do You Want to Be Accompanied With Flies?




Extremely Dangerous Centipedes
Australia merupakan rumah bagi jenis kelabang besar dan berbisa. Kelabang seukuran ini juga mampu membunuh seekor ular. Dan akan sangat berbahaya bagi manusia.



Giant and Awful Birds
Ada juga burung kasuari yang berukuran sangat besar. Selain menjadi ikon Papua Barat, burung kasuari juga memiliki kabitat di Australia. karena ukurannya yang besar, akan sangat berbahaya jika burung ini menyerang manusia.


Giant Jellyfish on the Ground
Ubur-ubur ukuran besar bisa ditemukan terdampar di tepi pantai Australia, dan akan sangat menyakitkan jika menyentuh kulit manusia.

Pernah dengar Stonefish? seperti yang tertulis di foto, ikan tersebut adalaha ikan yang berbisa berbahaya. dan sangat banyak area perairan di Australia yang memiliki habitat ikan ini.


Masih mau liburan ke Australia?





Sumber : 
http://www.viralands.com/visiting-australia-can-be-dangerous/1?utm_source=SkyLikes&utm_medium=CPC&utm_campaign=sky&SkyLikes=6604



No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...