Sunday, September 27, 2015

Saudi Minim Persiapan untuk Penyelenggaraan Haji, Benarkah? (8 pic)



Banyak yang menganggap bahwa Arab Saudi gagal dalam mengelola pelaksanaan ibadah haji hingga menyebabkan insiden Mina dimana lebih dari 700 calon haji meninggal dunia, dan ini terus terjadi hampir tiap tahunnya.

Namun, ada baiknya kita melihat juga dari dua sisi yang berbeda. harus kita ingat dan ketahui juga bagaimana sebenarnya persiapan yang telah dilakukan oleh Pemerintah Arab Saudi sendiri untuk memberi pelayanan sebaik-baiknya untuk para jamaah dari seluruh dunia.



Inilah sedikit Fasilitas yang disediakan Arab Saudi untuk Para calon haji.
1. 5.000 Kamera CCTV untuk Pengawasan.
2. 10.000 Petugas Keamanan disiagakan.
3. Ratusan ambulans disiagakan untuk keadaan darurat.
4. Ratusan Petugas Pemadam disiagakan.
5. Layanan helikopter untuk penerbangan darurat.

Selain yang sudah disebut diatas, ada juga pelayanan seperti:
1. Makanan dan minuman gratis untuk jamaah
2. Buku-buku Islami (termasuk Alquran) dibagikan secara gratis
3. Obat-obatan dan pelayanan kesehatan gratis
4. Tenda-tenda tambahan untuk jamaah
5. Transportasi gratis (bus dan kereta listrik).

Dan masih banyak lagi.
Terkadang segala hal yang telah direncanakan dan diatur dengan sempurna sekalipun, dapat saya berantakan dan menjadi bencana.


Inna lillahi wa inna ilayhi raji'un
"we belong to Allah and to him we shall return"

Berikut Beberapa foto yang admin comot dari Facebook yang menggambarkan fasilitas yang disediakan oleh Arab Saudi untuk jemaah Haji.







































Sumber : facebook.com/halaalSL


No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...